Bhabinkamtibmas Polsek Mataraman Mempererat Tali Silaturrahmi dengan Tokoh Agama
Posted by Unknown at Kamis, 07 September 2017
0 Comments

Kunjungan
ini bertujuan mempererat tali silaturahmi dengan pemuka agama,
menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas agar lebih waspada dan bisa menjaga
lingkungannya, kunjungan tersebut juga dimanfaatkan juga untuk
mensosialisasikan paham radikalisme anti pancasila dan isis.
Dalam kesempatan pertemuan tersebut Bhabinkamtibmas mengimbau kepada tokoh agama apabila mengetahui, melihat atau mendengar tentang adanya penyebaran paham radikalisme khususnya di Kecamatan Mataraman agar segera memberitahukan kepada pihak Kepolisian agar pihak Kepolisian dengan cepat mengantisipasi dan menangkal meluasnya penyebaran paham radikalisme tersebut, saling bekerjasama antara Polri dan tokoh agama salah satu cara cegah dan tangkal berkembangnya paham radikalisme.
Dalam kesempatan pertemuan tersebut Bhabinkamtibmas mengimbau kepada tokoh agama apabila mengetahui, melihat atau mendengar tentang adanya penyebaran paham radikalisme khususnya di Kecamatan Mataraman agar segera memberitahukan kepada pihak Kepolisian agar pihak Kepolisian dengan cepat mengantisipasi dan menangkal meluasnya penyebaran paham radikalisme tersebut, saling bekerjasama antara Polri dan tokoh agama salah satu cara cegah dan tangkal berkembangnya paham radikalisme.
